Sunday, October 31, 2010

GUNADARMA UNIVERSITY SITE

Universitas Gunadarma yang sudah dikenal dimasyarakat sebagai Perguruan Tinggi Swasta yang sangat mengedepankan Teknologi Informatika (TI), walaupun terdapat fakultas-fakultas lain di dalamnya. Dan disetiap jurusan UG menambahkan mata kuliah tentang ilmu komputer. Selain itu juga UG membuat suatu kemudahan untuk menunjang mahasiswa-mahasiswa dalam belajar.

UG membuat berbagai situs, seperti :
1. StudentSite
Di sini mahasiawa dapat mengetahui informasi-informasi terbaru tentang kampus. Melihat nilai-nilai mata kuliah yang kita ambil, mengirim tugas tulisan yang sudah kita posting dalam blog pribadi kita. Jadi site ini seperti situs pribadi kita yang sudah disediakan oleh pihak UG. Kita dapat mengujungi studentsite di http://studentsite.gunadarma.ac.id
2. BAAK Online
Jika di Univesitas lain biasanya untuk mengetahui ada informasi apa saja yang berkaitan dengan BAAK atau universitas mahasiswa harus datang ke bagian BAAK langsung. Di UG mahasisawa tidak perlu repot-repot harus pergi ke BAAK, kita cukup membuka internat lalu ketik URL http://baak.gunadarma.ac.id maka kita sudah dapat melihat informasi-informasi terbaru dari sana. Di BAAK kita dapat melihat jadwal kuliah, mengetahui mahasiswa di kelas mana ia kuliah, dsb.
3. UG Community
Adalah site berbagai komunitas atau organisasi yang ada di UG. Di sini mahasiswa dapat menyalurakan bakat yang ia miliki. Terdapat berbagai macam komunitas di sini, seperti shapshoot (komunitas fotografi), komunitas Linux, komunitas taekwondo, dll. http://community.gunadarma.ac.id

No comments: